Pengumuman Kelulusan Tahun 2023
Pada tanggal 5 Mei 2023 hari jumat, telah dilaksanakan kegiatan pengumuman kelulusan kelas XII tahun 2023. Diharapkan kepada seluruh peserta didik yang telah lulus mampu menggunakan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan yang telah di dapatkan selama menempuh pendidikan di SMAN 13 Banjarmasin. Semoga pada saat terjun dimasyarakat peserta didik mampu meraih prestasi, dan sukses dalam berkarir kedepannya.